Senin, 29 Agustus 2016

Cara Mudah Mengembalikan File Foto Terhapus Pada Hp Android

Bagaimana cara mengembalikan foto yang terhapus di hp android ? Saat ini kita lebih suka menyimpan file kita pada smartpone dari pada disimpan pada flashdisk ataupun yang lainya, mungkin karena alasan lebih simpel dan mudah dibuka apalagi file2 foto moment yang sangat penting bagi anda, tapi apa jadinya kalau file yang kita simpan pada handphone/ tablet kita tiba2 hilang atau tanpa sengaja terhapus, tapi sekarang anda tidak usah kwatir akan hal itu, tips kali ini saya akan membahas tentang bagai mana mengembalikan ile yng terhapus di hp / tablet tanpa root dengan menggunakan Aplikasi Restore Image.

Selain aplikasi Restore Image ( Super easy ) masih banyak aplikasi di Playstore yang dapat membantu untuk mengembalikan file yang hilang atau terhapus di android akan tetapi saya lebih suka memakai aplikasi restore Image ( Super Easy). Disamping cara mengembalikan data yang terformat terbilang simpel dan mudah, aplikasi ini tidak memerlukan root Handphne  atau tablet.

 Penyebab File Hilang di HP / Tablet Android :

  • Flashing ROM pada perangkat Android.
  • Perangkat rusak atau tidak dapat mengakses data pada Android.
  • Sengaja menghapus pesan, kontak, foto dan data-data dari Android
  • Data terhapus setelah mengembalikan Android ke pengaturan pabrik.
  • Data hilang setelah rooting perangkat Android.

Cara Mudah Mengembalikan File Foto Terhapus Pada Hp Android




Berikut ini adalah cara mengembalikan file yang terhapus di memory internal android menggunakan aplikasi Restore Image ( Super Easy ) :
  1. Pertama kita buka dahulu aplikasi Restore Image (Super easy)
  2. Kemudian pilih folder dimana foto kamu telah terhapus
  3. Langkah selanjutnya pilih file fotonya
  4. Lalu pilih restore image (dipojok kanan bawah)
  5. Setelah proses selesai kita akan langsung masuk ke galery. Lalu lihat foto anda sudah berhasil dikembalikan atau belum
  6. Selesai
Aplikasi ini dapat kita download di playstore

Demikian pembahsan kali ini tentang cara mudah mengembalikan file yang hilang di hp android tanpa root . semoga bermanfaat. selamat mencoba dan terima kasih
Tags :

Subscribe by Email

Follow Updates Articles from This Blog via Email

No Comments